Jadwal Pelaksanaan SNMPTN 2015

Sudah tahukah kamu Kapan Jadwal Pelaksanaan SNMPTN 2015 ?

Penting untuk tahu kapan Jadwal Pelaksanaan SNMPTN 2015, soalnya ini tentang perkembangan pendidikan anda ke tahap selanjutnya.

Saya sendiri sudah merasakan bagaimana horrornya SNMPTN itu tepatnya 4 tahun yang lalu, dan alhamdulillah bahkan saya saat ini sedang melaksanakan Tugas Akhir, maklum saya Mahasiswa Arsitektur tahun keempat. Tolong doakan ya biar saya cepat lulus.

Tau nggak apa tujuan dilaksanakannya SNMPTN ?

Tujuan SNMPTN adalah memberikan kesempatan kepada siswa Sekolah Menengah Atas (SMA), Madrasah Aliyah (MA), Sekolah Menengah Kejuruan (SMK), atau Madrasah Aliyah Kejuruan (MAK), termasuk Sekolah Republik Indonesia (SRI) di luar negeri untuk memperoleh pendidikan tinggi; memberikan peluang kepada PTN untuk mendapatkan calon mahasiswa baru yang mempunyai prestasi akademik tinggi.

Berikut ini Jadwal Pelaksanaan SNMPTN 2015 :


  • Pengisian dan Verifikasi PDSS pada 22 Januari – 12 Maret 2015
  • Pendaftaran SNMPTN pada 13 Februari – 15 Maret 2015
  • Periode pencetakan kartu peserta SNMPTN pada 14 April 2015 - 28 April 2015
  • Proses Seleksi pada 16 Maret – 8 Mei 2015
  • Pengumuman Hasil Seleksi pada 9 Mei 2015
  • Proses verifikasi dan/atau pendaftaran ulang di PTN masing-masing bagi yang lulus seleksi  pada 9 Juni 2015 bersamaan dengan pelaksanaan ujian tertulis SBMPTN 2015
Dan jangan lupa laman aksesnya disini > http://www.snmptn.ac.id/


Share this

Related Posts

Previous
Next Post »